Hari ini...
seperti hari lainnya yang indah
tapi kali ini, kamu sadar
tahun berlalu begitu cepat
dalam sekejap mata
tapi...
Tahu gak sih..?
hari ini istimewa
istimewa untukmu
itulah kenapa
Ayo buat hari ini...
menjadi perayaan terbaik
dan biarkan aku berbagi...
sepotong kebahagiaan untukmu
Semua yang aku buat ini...
adalah hadiah ulang tahun untukmu
terima kasih untuk persahabatan yang kita jalin
terima kasih untuk segalanya
Saya doakan yang terbaik untukmu
Semoga hidupmu penuh ketenangan
Semoga semua keinginanmu terkabul
Ingatlah
ambisimu
hidupmu seperti burung bebas...
terbang di langit biru
Kini, segalanya berbeda...
kisah nyata hidupmu
baru saja dimulai
memang...
tapi...
jangan khawatir
karena...
Tuhan selalu mendukungmu
dan
tahun ini akan lebih baik
dan aku harap
kamu akan menemukan...
kebahagiaan di sepanjang jalanmu
tetap semangat
nikmati setiap momen...
yang kamu alami hari ini
isi dengan senyuman terindahmu
dan buatlah itu menjadi kenangan terbaik..
terakhir...
Saya ingin mengucapkan sekali lagi
Selamat ulang tahun yang sangat bahagia, Fanny